Kegiatan Harian 7 Oktober 2019
Hallooooo kembali lagi di blog saya, kembali lagi di kitchen hehehe. Hari ini kami belajar tentang lapis legit. Apa itu lapis legit? Lapis legit adalah salah satu kue tradisional dari Indonesia pada era kolonial. Lapis legit juga dikenal dengan sebutan kue seribu lapis.
Saya belum pernah membuat lapis legit sebelumnya. Kue ini cukup mahal dan prosesnya memakan waktu lama karena kami harus bersabar lapis demi lapis. Adonannya mudah tetapi proses salamander benar-benar membutuhkan banyak energi ditambah kami harus mengantri karena hanya ada satu salamander di kitchen ini.
Saya belum pernah membuat lapis legit sebelumnya. Kue ini cukup mahal dan prosesnya memakan waktu lama karena kami harus bersabar lapis demi lapis. Adonannya mudah tetapi proses salamander benar-benar membutuhkan banyak energi ditambah kami harus mengantri karena hanya ada satu salamander di kitchen ini.
Komentar
Posting Komentar